Beriman - Berkarakter - Berilmu

Kosakata Bahasa Inggris Benda-Benda di Dapur

Pentingnya Menguasai kosakata bahasa Inggris

Danu Yusuf, S.Pd

7/23/2024

Kosakata Bahasa Inggris di Dapur (In the Kitchen)

Dalam era globalisasi ini, kemampuan berbahasa Inggris menjadi sangat penting. Salah satu aspek penting dalam belajar bahasa Inggris adalah menguasai kosakata, terutama yang berkaitan dengan benda-benda sehari-hari seperti benda-benda yang ada di dapur. Mari kita simak kosakatanya dibawah ini:

  1. Kitchen (Dapur)

  2. Sink (Wastafel)

  3. Silverware (Alat-alat makan dari perak)

  4. Apron (Celemek)

  5. Baking Pan (Wajan Pemanggang)

  6. Blender (Blender)

  7. Boiler (Dandang)

  8. Bottle Opener (Pembuka Tutup Botol)

  9. Can Opener (Pembuka Kaleng)

  10. Candle Holder (Tempat Lilin)

  11. Grater (Parutan)

  12. Coffee Maker (Pembuat Kopi)

  13. Mill (Penggiling)

  14. Colander (Penyaring)

  15. Cookie Cutter (Pencetak Kue)

Baca Juga:  100 Kosakata Alat Tulis Kantor dalam Bahasa Inggris

  1. Cork (Gabus Penyumbat)

  2. Corkscrew (Pembuka Sumbat)

  3. Cutting Board (Talenan)

  4. Dishwasher (Mesin Pencuci Piring)

  5. Egg Beater (Pengocok Telur)

  6. Stove (Kompor)

  7. Electric Stove (Kompor Listrik)

  8. Griddle (Wajan Ceper)

  9. Pan (Wajan)

  10. Frying Pan (Wajan Penggorengan)

  11. Freezer (Pembeku)

  12. Funnel (Corong)

  13. Jar (Guci/Toples)

  14. Jar Lid (Tutup Guci)

  15. Mixer (Pengaduk)

  16. Lunch Box (Kotak Makan)

  17. Juicer (Pengekstrak Sari Buah)

  18. Measuring Cup (Gelas Takar)

  19. Meat Grinder (Penggiling Daging)

  20. Microwave (Gelombang Mikro/Mikrowave)

Baca Juga:  Ungkapan Congratulation, Wishes dan Hope (Selamat, Do'a dan Harapan)

  1. Mortar & Pestle (Alu & Lesung)

  2. Nut Cracker (Pemecah Kacang)

  3. Napkin (Kain Lap)

  4. Oven (Oven)

  5. Oven Mitts (Sarung Tangan Oven)

  6. Spatula (Sodet/Spatula)

  7. Sponge (Spons)

  8. Timer (Pewaktu)

  9. Kitchen Appliances (Alat-Alat Dapur)

  10. Toaster (Pemanggang Roti)

  11. Tumbler (Gelas Tanpa Gagang)

  12. Bottle (Botol)

  13. Whisk (Pengocok)

  14. Tray (Nampan)

  15. Refrigerator (Kulkas)